Search
Close this search box.
Search
Close this search box.
Bersua Ria Banner
Bersua Ria Banner

Bimantara J. Lestarijono

Bimantara membagikan sebuah daftar lagu yang banyak ia dengarkan belakangan ini.
6 Songs to Know Bimantara
Image by Bimantara

Apa sih arti sebuah playlist untuk Bimantara?

Playlist kalau di dalam kehidupan sehari-hari klo menurut saya bisa menjadi sebuah mood booster atau pengisi suasana di hari-hari yang selalu dinamis ini.

Apa arti di balik playlist/mixtape yang Bimantara buat ini?

Mixtape yang saya susun kali ini memang sangat random sekali, ga ada makna yang spesifik. Musik soul, instrumental sampai hardcore sekalipun, pun ada. Belakangan ini lagu-lagu instrumental seperti Menahan Street Band, Budos Band cukup asik buat mengisi suasana ketika sedang bekerja maupun pekerjaan rumah.

Highlights

Pada bagian ini Bima membedah 6 lagu dari playlist di atas yang menjadi highlights baginya:

1. Tommy Guerrero: β€œIn My Head”

Yang kita tahu beliau adalah seorang professional skateboarder, tapi aktif sekali dalam memproduksi musik. Itu sih yang bikin saya admire dengan beliau… Keren sekali. Disamping itu lagu ini sangat ringan dan santai.

2. The Black Keys: β€œCrawling Kingsnake”

Dan Auerbach is the man, selalu menciptakan sound gitar yang eklektik dan distinctive. Lagu ini cukup asik dinikmati ketika komputer baru saja menyala sambil menikmati kopi hitam panas tanpa gula. Perfect combo!

3. Menahan Street Band: β€œHome Again”

Unit Soul dari Brooklyn, New York selalu sukses memancarkan good vibe di setiap lagu-lagunya. Salah satu band yang cocok jika kamu sudah bosan dengan lagu yang itu-itu saja.

4. Graveyard: β€œHisingen Blues”

Band Swedia ini berhasil membawa kita ke era woodstock awal. Band hard rock yang classy menurut saya. Seolah mendengarkan Grand Funk Railroad dan Deep Purple. Beatnya groovy dengan sound yang purba pula (vintage).

5. Khruangbin: β€œTwo Fish and Elephant”

Trio minimalis ini sangat memukau, memainkan musik instrumental yang khas dari world music, R&B hingga Thai funk. Serasa berziarah ke sebuah Kuil diatas gunung haha.

6. TURNSTILE: β€œHOLIDAY”

Nampaknya lagu ini adalah sebuah anthem buat saya selama PPKM ini, cukup memompa semangat ketika mulai jengah dengan rutinitas. Di samping itu band ini cukup out of the box serta mendobrak pakem dari segi musik serta kemasan visual mereka sendiri. Cukup segar menurut saya. Ditambah dengan melihat video klip mereka yang keren, band yang asik.

Ilustrasi oleh Rainerius Raka

Kalau diibaratkan sebuah objek/perwujudan, kira-kira hal apa yang merepresentasikan playlist ini?

Mixtape ini saya ibaratkan seperti pengunjung sebuah mall, isinya beragam dan bervariasi. Haha!


Click this link to listen to MIXTAPE by Bimantara J. Lestariijono.

Written by

Share this article

Stay up to date with our content.

Written by

Share this article

Stay up to date with our content.

Bersua Ria Banner

COMMENTS

POPULAR STORIES

MORE ON KULTUR EKSTENSIF

Anticipation Builds as Fans Await the Iconic Band's Long-Awaited Comeback
Digital Shitpost account meets underground artistry, see the full collection here.

EXPLORE THE CULTURE,
ENGAGED WITH THE SCENE

Kultur Ekstensif is an independent curatorial media that explores in-depth on culture, lifestyle and everything in between. Our editorial content is not influenced by any commissions.

Subscribe to our newsletter

EXPLORE THE CULTURE,
ENGAGED WITH THE SCENE

Kultur Ekstensif is an independent curatorial media that explores in-depth on culture, lifestyle and everything in between. Our editorial content is not influenced by any commissions.

Search
Close this search box.

Stay up to date with our content.

Mixtape This Week